Konsep Rumah Kost 2 Lantai Tipe ARJUNA Di Lahan 10×25 m2
Rumah kost tipe ARJUNA merupakan hasil rancangan pendekatan saya mengenai konsep ideal sebuah rumah kost. Setidaknya ini menurut saya, sebagai mantan anak kost2an 🙂 .Rumah kost yang dibangun di lahan 12×15 meter ini hanya memiliki jumlah kamar sebanyak 12 buah. So, apa aja yang wajib kita pertimbangkan untuk merancang layout denah sebuah kost2 an :